Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2017

JENIS-JENIS SURAT DAN BENTUK SURAT

Gambar
PENGERTIAN SURAT Surat  adalah sarana komunikasi untuk menyampaikan informasi tertulis oleh suatu pihak kepada pihak lain. Fungsinya mencakup lima hal: sarana pemberitahuan, permintaan, buah pikiran, dan gagasan; alat bukti tertulis; alat pengingat; bukti historis; dan pedoman kerja . JENIS-JENIS SURAT 1. Surat Pribadi Surat pribadi adalah surat yang dipergunakan untuk kepentingan pribadi. Isi surat berhubungan dengan urusan pribadi. Contohnya surat seorang anak kepada orang tuanya atau surat kepada teman. Ciri-ciri surat pribadi seperti berikut. Tidak menggunakan kop surat/kepala surat Tidak menggunakan nomor surat Salam pembuka dan penutup surat bervariasi Penggunaan bahasa bebas, sesuai dengan keinginan si penulis surat. Format surat bebas 2. Surat Resmi Surat resmi ialah surat yang dipergunakan untuk kepentingan yang bersifat resmi, baik yang ditulis dari perseorangan, instansi, lembaga, maupun organisasi. Contohnya: surat undangan, surat pemberitahuan, dan sur

Grafik

Gambar
Grafik Kebutuhan Barang

TABEL

NO. Nama Barang Kertas A4 80 gr Tinta Printer Epson L210 Keyboard Mouse genius usb 1 JANUARI 10 25 12 20 2 PEBRUARI 15 20 25 12 3 MARET 9 12 4 11

Video Cara Cepat Membaca Al-Qur'an

https://www.youtube.com/watch?v=VafFJHxQMPg

Video Motivasi Belajar Bahasa Inggris

Gambar

Otomatisasi Perkantoran

                      Pengalaman Saat Belajar Dirumah (Libur Sekolah)     Ketika sekolah sedang mengadakan UNBK kami kelas X dan XI oleh pihak sekolah diberitahu bahwa kami mulai hari senin sampai kamis belajar dirumah . Pada saat libur hari pertama, aktivitas yang saya lakukan adalah pada pagi hari sewaktu saya bangun tidur saya duduk sejenak setelah itu saya langsung membereskan tempat tidur. Setelah selesai membereskam tempat tidur sayapun langsung pergi ke kamar mandi untuk segera cuci muka,gosok gigi,wudhu untuk melaksanakan sholat subuh.    Setelah itu sayapun langsung membantu Ibu saya dirumah misalnya menyapu,mencuci piring,mencuci baju, dll. Sesudah selesai membantu Ibu saya bergegas untuk segera mandi terlebih dahulu ,setelah selesai mandi saya meminta izin kepada orangtua untuk pergi bermain sebentar dan saya langsung bergegas pergi bermain ,setelah pulang bermain sayapun langsung beristirahat sejenak dan langsung segera melaksanakan sholat dzuhur ,selesai melaksanakan s